Kemuning Sky Hills: Menikmati Keindahan Kebun Teh dan Berjalan di Atas Jembatan Kaca yang Hits di Karanganyar

Kemuning Sky Hills: Menikmati Keindahan Kebun Teh dan Berjalan di Atas Jembatan Kaca yang Hits di Karanganyar

Kemuning Sky Hiils: Menikmati Keindahan Kebun Teh dan Berjalan Di Atas Jembatan Kaca yang Hits di Karanganyar--Tangkapan layar - GOOGLE MAPS

Dengan berjalan kaki di jembatan kaca ini, wisatawan dapat melihat pesona keindahan kebun teh yang berada di tempat wisata Kemuning Sky Hills ini.

Ketika cuaca cerah, maka akan terlihat jelas Gunung Lawu dari tempat wisata ini.

Anda dapat berfoto dengan background pemandangan perkebunan teh yang asri dan hijau atau berfoto dengan gaya terbaik Anda di atas jembatan kaca ini.

BACA JUGA:4 Rekomendasi Museum dan Art Gallery di Solo, Destinasi Akhir Tahun yang Wajib Kamu Dikunjungi

Kebun teh Kemuning ini berada di ketinggian sekitar 800 - 1540 mdpl.


kebun teh kemuning--Tangkapan layar - GOOGLE MAPS

Sembari menjelajahi perkebunan teh Kemuning, jangan lupa mampir ke Bukit Teletubbies.

Puncak bukit ini merupakan titik tertinggi di kawasan perkebunan teh yang cukup luas.


bukit teletubbies--Tangkapan layar - GOOGLE MAPS

Anda bisa bersantai sambil menikmati indahnya pemandangan Gunung Lawu, kota Solo, dan perkebunan teh ketika berada di bukit ini.

BACA JUGA:Libur Sekolah dan Nataru di Sakura Hills: Menghadirkan Keindahan Alam Ala Jepang dan Pesona Gunung Lawu

Suasana yang sejuk dan tenang, cocok untuk berliburan. Wisata ini menyediakan bermacam wahana seru dan menarik. Seperti paralayang, flying fox, ATV, dan wahana seru lainnya.

So, apakah Anda tertarik untuk menikmati keindahan alam dengan berjalan di jemabatan kaca di destinasi wisata ini?

Jika Anda tertarik untuk berkunjung, langsung datang ke lokasi yang sudah tertera diatas tadi yaa. Jangan lupa ajak keluarga, teman, dan orang - orang terkasihmu.

Itulah informasi terkait Kemuning Sky Hiils: Menikmati Keindahan Kebun Teh dan Berjalan Di Atas Jembatan Kaca yang Hits di Karanganyar. Jangan lupa berkunjung ke destinasi Kemuning Sky Hills ini. Selamat berliburan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: