5 Cafe Magelang Terunik, Referensi Tempat Nongkrong yang Paling Berbeda!

5 Cafe Magelang Terunik, Referensi Tempat Nongkrong yang Paling Berbeda!

Cafe Magelang Terunik untuk Tempat Nongkrong-@nalendro_borobudur-Instagram

Tempat nongkrong asik ini berlokasi di Jalan Badrawati tepat depan pintu utama wisata Candi Borobudur yang menjadi satu-satunya cafe di malam hari dengan view cantik dari lampu laser. 

Terlebih disini memiliki beragam menu kuliner ala Korea beserta aneka macam olahan kopinya.

BACA JUGA:Tempat Nongkrong Estetik di Cafe Maja Kota Magelang yang Suguhkan Menu Mulai Rp13 Ribuan Aja!

5. Nalendro Cafe


Cafe Magelang Terunik untuk Tempat Nongkrong-@nalendro_borobudur-Instagram

Cafe Magelang dengan view terunik dapat ditemukan di Nalendro Cafe dengan berbagai macam tanaman kaktus dan sukulen untuk memperkuat kesan ala Gurun.

View Gurun ini menjadi daya tarik cafe dengan berbagai pilihan menunya seperti Ayam Bakar, Nachos, Ice Cream, dan lainnya.

Jika tertarik berkunjung di Nalendro Cafe, lokasinya berada di Jalan Borobudur-Ngadiharjo, Borobudur, Magelang yang buka setiap hari mulai pukul 11.00 hingga 21.00 WIB.

Itulah 5 cafe terunik di Magelang, cocok sebagai destinasi ketika liburan lebaran tiba (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: