Daftar Pemain Film My Annoying Brother Versi Remake beserta Film yang Pernah Dibintangi!

Daftar Pemain Film My Annoying Brother Versi Remake beserta Film yang Pernah Dibintangi!

Daftar Pemain Film My Annoying Brother Versi Remake-@myannoyingbrotherfilm-Instagram

2. Angga Yunanda

Memulai karirnya di dunia model, Angga Yunanda terjun di dunia akting sejak tahun 2015.

Sinetron berjudul Malu-malu Kucing merupakan tayangan perdananya sebelum akhirnya ikut berlaga di sinetron Mermaid in Love (2016), film Dua Garis Biru (2019), Mencuri Raden Saleh (2022), Budi Pekerti (2023), dan lainnya.

3. Kristo Immanuel

Dikenal dengan kemampuan Impersonatornya atau menirukan beragam karakter kartun hingga tokoh nasional membuatnya cukup mendapat perhatian publik hingga tampil diberbagai stasiun televisi.

Menariknya di tahun 2024 ini untuk pertama kalinya Kristo memulai debutnya di dunia perfilman yang berjudul The Big 4 bersama Putri Marino.

BACA JUGA:Film Tebusan Dosa Berkolaborasi dengan Produser Exhuma? Cek Fakta Menariknya Disini

4. Caitlin Halderman

Pertama kali debut didunia akting sebagai remaja SMA dalam film Ada Cinta di SMA (2016) dirinya kemudian semakin dikenal dalam film Surat Cinta untuk Starla (2017) yang beradu akting bersama Jefri Nichol.

Itulah pengenalan pemain dalam film komedi Indonesia My Annoying Brother yang di remake dari tayangan asal Korea Selatan dengan judul yang sama (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: