Ronde Miroso: Destinasi Kuliner yang Legendaris di Kota Magelang 

Kamis 21-12-2023,18:30 WIB
Reporter : Dwi Julianti Solekhah
Editor : Dwi Julianti Solekhah
Ronde Miroso:  Destinasi Kuliner yang Legendaris di Kota Magelang 

Warung Ronde Miroso Didirikan oleh Ibu Suwondo (91), yaitu ibu dari Hermien 60an tahun lalu, saat Hermien menginjak usia 7-8 tahun.

Awalnya menyewa sebagian kecil ruang warung, beberapa tahun kemudian Suwondo membeli seluruh bangunan toko.

Hermien adalah anak sulung dari enam bersaudara, saat Hermien kecil menyaksikan ibunya belajar membuat sate pisang dari neneknya yang tinggal di Solo.

Waktu dulu, ia sering membantu ibunya untuk  membuat sate pisang.

Untuk wedang ronde, Hermien menggunakan gula asli.

BACA JUGA:Kuliner Legendaris Murah dan Enak Kupat Tahu Pak Slamet di Magelang

Uniknya, selain wedang ronde panas, belakangan ini Warung Ronde Miroso juga menyediakan wedang ronde dalam sajian dingin.

Minuman ini disajikan bukan dengan air jahe, melainkan dengan air jeruk.

Jadi anak-anak yang tidak suka pedasnya jahe tetap bisa menikmati wedang ronde.

Penasaran dengan menu yang ada di Warung Ronde Miroso? Simak informasinya berikut ini!

Berikut daftar menu terbaru di Wedang Ronde Miroso Magelang:

Makanan:

- Mikung Ayam : Rp 20.000

- Mie Bakso : Rp. 20.000

- Bakso : Rp. 20.000

BACA JUGA:Candunya Kulineran Magelang dengan Nasi Gandul Bu Pai yang Jadi Makanan Khas Pati

Kategori :