Cukup Bayar Parkir, 5 Wisata Magelang Ini Sudah Bisa Diakses Sepuasnya!

Rabu 23-10-2024,11:30 WIB
Reporter : Selia Dwi Amara
Editor : Selia Dwi Amara

Wisata ala Swiss nya Magelang ini dikenal dengan ratusan ekor Sapi yang dilepas pada halaman rumput yang luas.

Ini menjadikannya begitu viral terlebih biaya masuknya yang gratis hanya dikenakan tarif parkir saja.

Oleh karenanya catat lokasinya yang berada di Dusun Senden, Desa Sukorejo, Kecamatan Mertoyudan, Kabupaten Magelang tepatnya di Komplek Perumahan Akademi Militer Panca Arga.

BACA JUGA:Wisata Magelang Propang Ranch dengan Pesona Sabana yang Luas, Cocok Untuk Dikunjungi Saat Akhir Pekan

4. Balkondes Saka Pitu Tegalarum


Balkondes Saka Pitu Tegalarum dapat dikunjungi secara gratis untuk berfoto-@sapto_suyud-Instagram

Homestay segitiga ala glamping ini gratis dikunjungi jika ingin sebatas berfoto saja tanpa melakukan booking penginapan.

Cukup membayar tarif parkir saja untuk mengakses latar Balkondes Saka Pitu Tegalarum untuk kepentingan berfoto.

Jika tertarik kunjungi saja lokasinya di Dusun Pembulan, Desa Tegalarum, Kecamatan Borobudur, Kabupaten Magelang.

BACA JUGA:Menjelajahi Balkondes Ngadiharjo Lebih dari Sekedar Desa Wisata, Surga Bagi Pecinta Alam & Budaya

5. Jembatan Gantung Mangunsuko


Jembatan Mangunsuko atau Jembatan Jokowi Magelang-@ardha.tp-Instagram

Pernah mendengar Jembatan Jokowi? Inilah lokasinya dengan nama resmi Jembatan Gantung Mangunsuko.

Wisata ini menariknya hanya mengenakan tarif parkir saja dengan panorama air terjun beserta Gunung Merapi.

Oleh karenanya lokasinya cocok sekali untuk didatangi yang berada di Desa Mangunsuko, Kecamatan Dukun, Kabupaten Magelang.

Itulah rekomendasi wisata Magelang yang hanya perlu menyediakan tarif parkir saja untuk tiket masuknya (*)

Kategori :