7 Tips Jago Bermain Gitar, Seminggu Dijamin Bisa Cover Lagu!

7 Tips Jago Bermain Gitar, Seminggu Dijamin Bisa Cover Lagu!

tips mahir bermain gitar-RyanMcGuire/pixabay-pixabay,com

- Fretboard (Papan Fret): Bagian leher di mana Anda menekan senar untuk menghasilkan nada.

- Soundhole ( lubang suara): Terletak di badan gitar dan memungkinkan suara keluar.

2. Tentukan Jenis Gitar

Sebelum memulai, kamu perlu memilih jenis gitar yang ingin kamu pelajari. Ada beberapa jenis gitar yang berbeda, termasuk gitar akustik, gitar listrik, dan gitar klasik.

Gitar akustik adalah pilihan yang baik untuk pemula karena tidak memerlukan amplifikasi. Di sisi lain, bagi kamu yang jarinya takut terluka oleh perihnya senar, mimin rekomendasikan memakai gitar klasik yang menggunakan senar nylon.

BACA JUGA:Ingin Sembuh dari Penyakit Stroke? Pakai Cara Ini Sangat Sederhana Bisa Dilakukan di Rumah

3. Belajar Dasar-dasar Gitar

Sebelum kamu mulai memainkan sebuah lagu, kamu perlu memahami dasar-dasar bermain gitar. Beberapa konsep dasar yang perlu dipelajari termasuk:

- Pengetahuan tentang urutan senar: Ketahui nama dan nomor senar dari atas ke bawah (misalnya senar EADGBE).

- Akord Dasar: Pelajari beberapa akord dasar seperti C, G, D, E, F, dan A.

- Teknik Memetik: mulailah dengan memetik senar dengan benar menggunakan jari atau pick.

4. Latihan Konsisten

Luangkanlah waktu setiap hari untuk berlatih guna meningkatkan keterampilan kamu secara bertahap. Untuk diingat! latihan konsisten sangatlah penting dalam mempelajari gitar.

5. Pelajari Lewat Lagu Favorit

Setelah kamu mempelajari akord dan dasar gitar, mulailah mempelajari lagu favorit. kamu juga bisa memilih lagu yang gampang untuk mempelajari kuncinya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: