4 Rekomendasi Kebun Strawberry di Magelang, Berwisata Alam Sambil Menikmati Buah Strawberry yang Lezat!

4 Rekomendasi Kebun Strawberry di Magelang, Berwisata Alam Sambil Menikmati Buah Strawberry yang Lezat!

4 Rekomendasi Kebun Strawberry di Magelang, Berwisata Alam Sambil Menikmati Buah Strawberry yang Lezat!--PINTEREST

MAGELANG EKSPRES— Wisata alam atau perkebunan menjadi pilihan sebagaian orang karena pesona alamnya yang cocok sebagai tempat refreshing.

Banyak jenis wisata alam yang bisa dikunjungi dan menjadi pilihan dengan keunikan dan pesonanya masing-masing.

Di Magelang sendiri, salah satu wisata alam perkebunan yang bisa dicoba adalah wisata kebun strawberry

Kebun strawberry menjadi salah satu tempat yang ideal untuk menikmati pemandangan alami perkebunan dan juga menikmati buahnya secara langsung.

BACA JUGA:Eksotisnya Pantai Menganti, Pantai Pasir Putih di Selatan Jawa yang Bisa Bikin Kamu Langsung Move On

Wisata ini tergolong populer dan menjadi salah satu wisata yang banyak diminati oleh pengunjung.

Selain karena pemandangannya yang indah, perkebunan strawberry menarik wisatawan karena menjadi tempat rekreasi maupun ekoedukasi.

Dan juga menjadi tempat memanen buah strawberry secara langsung di tempat yang menambah pengalaman baru tentunya.

Bagi yang berminat untuk mengunjungi tempat wisata kebun strawberry di Magelang maka tak perlu khawatir karena Magelang memiliki sejumlah kebun strawberry yang bisa menjadi pilihan wisata.

Letaknya yang berada di daerah penunungan, membuat pengunjung bisa menikmati pemandangan alam sambil menikmati lezatnya buah strawberry secara langsung.

Berikut sejumlah rekomendasi wisata kebun strawberry di Magelang yang bisa dijadikan pilihan berwisata:

BACA JUGA:Wisata Petik Buah Strawberry di Krincing Strawberry Hill, Jenis Mencir Jadi Andalan

1. Kebun Inggit Strawberry 


4 Rekomendasi Kebun Strawberry di Magelang, Berwisata Alam Sambil Menikmati Buah Strawberry yang Lezat!-YouTube embun journey-YOUTUBE

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: