Haus? Cobain 4 Minuman Ini, Kesegarannya Cocok Diteguk Saat Cuaca Panas

Haus? Cobain 4 Minuman Ini, Kesegarannya Cocok Diteguk Saat Cuaca Panas

Cobain 4 Minuman Ini, Kesegarannya Cocok Diteguk Saat Cuaca Panas-Indah Cahyasari-Canva

MAGELANGEKSPRES -- Beberapa hari terakhir cuaca terasa lebih panas dari biasanya. Terik matahari seolah memancarkan sinarnya selama 24 jam.

Bagaimana tidak, pada malam hari Magelang yang notabene memiliki cuaca sejuk, kini tetep terasa panas.

Menurut BMKG cuaca panas yang terjadi salah satunya disebabkan adanya anomali iklim El Nino yang dipengaruhi suhu muka permukaan laut pasifik di ekuator bagian timur, ini mengakibatkan minimnya pembentukan awan hujan di wilayah Indonesia.

Tentu saja disaat-saat seperti ini, penting untuk menjaga kecukupan cairan tubuh.

Selain mengonsumsi air mineral yang cukup, saat panas menyegat menyruput aneka es juga menjadi pilihan terbaik untuk melepas dahaga.

Berikut rekomendasi es yang bisa kamu coba di rumah: 

BACA JUGA:Resep Es Mango Sago yang Lagi Viral, Cocok Untuk Melepas Dahaga di Cuaca Panas

Es Oyen 


Es oyen-Tangkapan layar-Canva

Bahan-bahan:

  • 1 buah kelapa muda, ambil dagingnya
  • 1 buah nangka, ambil dagingnya
  • 1 buah alpukat, ambil dagingnya
  • 1 buah mangga, ambil dagingnya
  • 1 buah pepaya, ambil dagingnya
  • 1 buah nanas, ambil dagingnya
  • 1 buah jeruk nipis, ambil airnya
  • 1/2 cangkir tapioka
  • 1/2 cangkir susu kental manis
  • 1/2 cangkir gula pasir
  • Es batu secukupnya

Cara membuat:

  1. Potong semua buah-buahan menjadi dadu kecil.
  2. Campurkan semua buah-buahan dalam satu wadah, tambahkan air jeruk nipis, dan aduk rata.
  3. Rebus tapioka hingga matang, tiriskan, dan biarkan dingin.
  4. Campurkan susu kental manis dan gula pasir, aduk rata.
  5. Siapkan gelas saji, tambahkan es batu secukupnya.
  6. Tambahkan campuran buah-buahan ke dalam gelas, lalu tambahkan susu kental manis dan tapioka.
  7. Aduk rata dan sajikan.

BACA JUGA:7 Resep Membuat Jamu Tradisional, Minuman Bermanfaat Penunjang Stamina

Resep Es Teler 


Es teler-Tangkapan layar-Canva

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: