Rekomendasi Biskop di Jogja, Mulai dari Rp 25 Ribu sampai Harga Rp 200 Ribuan

Rekomendasi Biskop di Jogja, Mulai dari Rp 25 Ribu sampai Harga Rp 200 Ribuan

Rekomendasi Bioskop di Jogja , mulai dari yang termurah Rp 25.000 sampai termahal Rp 200.000.-Freepik-Freepik

MAGELANGEKSPRES – Bagi para pecinta film, bioskop menjadi salah satu media menonton sinema yang tidak dapat ditinggalkan, di Jogja terdapat beberapa bioskop mulai dari yang hemat dikantong Rp 25.000 sampai yang mahal Rp 200.000.

Di Jogja tidak hanya satu atau dua bioskop yang ada, tetapi kali ini Magelang Ekspres akan rekomendasikan 8 bioskop yang bisa dinikmati.

Selain itu, di musim hujan seperti sekarang ini, bioskop menjadi salah satu wisata yang cocok untuk menghabiskan waktu kosongmu sebagai alternatif healing.

BACA JUGA:Sinopsis Agak Laen, Film Horror Komedi Para Komika Indonesia yang Sedang Tayang di Bioskop

Nah, untuk itu, menonton bioskop bersama keluarga, teman, sahabat, ataupun pacar menjadi salah satu pilihan yang tepat.

Berikut daftar biskop rekomendasi Magelang Ekspres dari harga tiket termurah sampai dengan yang termahal.

Mumpung sekarang ini banyak film Indonesia yang menarik, langsung saja buruan cek di bawah ini!

1. Sleman City Hall XXI

Paling dekat dengan Magelang, Sleman City Hall XXI menjadi salah satu pilihan bioskop yang selalu ramai dikunjungi oleh pengunjung dari luar daerah Jogja.

Selain itu, Bioskop di Sleman City Hall XXI menjadi salah satu bioskop termurah di Sleman, khususnya Yogyakarta.

Harga Tiket Bioskop Sleman City Hall XXI :

  • Senin sampai Kamis Rp 25.000

BACA JUGA:8 Film Baru Tayang di Bioskop Februari 2024, Jefri Nichol Kembali Beraksi Lewat Ali Topan!

  • Jumat Rp 30.000
  • Sabtu, Minggu, dan tanggal merah Rp 35.000

Bioskop Sleman City Hall XXI berada di Mal Sleman City Hall Lantai 2, tepatnya di Jalan Gito Gati, Denggung, Tridadi, Sleman, Yogyakarta atau klik di sini.

2. Cinepolis Lippo Plaza Jogja

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: