Hengkang Dari Liga 3 Nasional, Suporter Tuntut Manajemen PSIW Tak Asal Comot Pemain

Hengkang Dari Liga 3 Nasional, Suporter Tuntut Manajemen PSIW Tak Asal Comot Pemain

Hengkang Dari Liga 3 Nasional, Suporter Tuntut Manajemen PSIW Tak Asal Comot Pemain-IST-MAGELANG EKSPRES

Wahyu menegaskan, akan mengevaluasi permainan PSIW di Liga 3 Nasional. Ke depan, dirinya ingin lebih memprioritaskan pemain potensial berdarah Wonosobo.

BACA JUGA:Ketua Serikat Buruh Wonosobo: Sekitar 25-40 Persen Jumlah Perusahaan Belum Penuhi Standar Pengupahan

Namun tak menutup kemungkinan, pihaknya akan kembali melakukan transfer pemain dari luar untuk mempersiapkan diri di drawing liga berikutnya.

"Kita memang sedang ingin mengangkat potensi pemain lokal. Datangnya pemain dari luar daerah itu untuk mengisi bagian-bagian yang diperlukan, yang sebelumnya tidak dimiliki oleh PSIW," jelas Wahyu.

"Bisa jadi akan ambil pemain dari luar lagi. Tapi sekali lagi, kita akan lebih menggodok pemain lokal. Kita juga akan programkan, bagaimana nanti menjaring pesepakbola asal Wonosobo yang bisa main di PSIW," pungkasnya. (Mg7)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: magelang eskspres