Sinopsis dan Pemain Film Pulung Gantung Pati Ngendhat, Diambil dari Urband Legend Asal Gunung Kidul!

Film Pulung Gantung Pati Ngendhat merupakan sebuah karya yang diambil berdasarkan urband legend asal Gunung Kidul, Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY)-@filmpulunggantung-INSTAGRAM
Namun, dirinya justru mendapat hinaan oleh warga lainnya sebab ayahnya Rian telah membawa bencana yang sangat besar.
Pasalnya siapapun yang menjadi korban Pulung Gantung maka arwahnya tidak akan tenang.
BACA JUGA:Sinopsis dan Pemain Film Petak Umpet yang Ajak Mengingat Kisah si Makhluk 'Penculik Anak'
Sehingga tidak hanya korban, namun Pulung Gantung sendiri juga akan semakin mengganggu warga untuk melakukan hal yang sama seperti korban sebelumnya.
Inilah yang juga mendorong Rian untuk ingin menghentikan teror.
Namun apakah upayanya berhasil? Atau justru semakin memakan korban?.
BACA JUGA:Sinopsis dan Pemain Film Sorop, Kisah Nyata yang Menguak Misteri Dibalik Bangkitnya Pakde!
Film Pulung Gantung Pati Ngendhat dapat disaksikan mulai tanggal 6 Februari 2025 di bioskop Indonesia.
Pemain Film Pulung Gantung Pati Ngendhat
Indra Pacique sebagai Prasetyo (Ayah Rian)
Andrew Barrett sebagai Rian
Adelia Rasya sebagai Marlina (Ibu Rian)
Michael Russea sebagai Ben
Nadia Bulan sebagai Alana
Annisa Aurelia sebagai Elsa
Egi Fedly sebagai Karsidi (Sesepuh desa)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: