5 Aktivitas Wajib Kamu Coba Saat Wisata Dieng,Mulai Jelajah Lembah Semurup Sampai Cicip Mie Ongklok Legendaris

5 Aktivitas Wajib Kamu Coba Saat Wisata Dieng,Mulai Jelajah Lembah Semurup Sampai Cicip Mie Ongklok Legendaris

5 Aktivitas Wajib Kamu Coba Saat Wisata Dieng,Mulai Jelajah Lembah Semurup Sampai Cicip Mie Ongklok Legendaris-@wisatadieng_id-instagram

MAGELANGEKSPRES -- Dieng menjadi destinasi favorit wisatawan paling populer di Jawa Tengah. Ada beberapa aktivitas menarik yang wajib kamu coba saat wisata ke Dieng, mulai dari jelajah Lembah Semurup hingga mencicipi Mie Ongklok legendaris.

Walau punya cuaca super dingin, pesona Dieng tetap tak terbantahkan. Ya, seperti itulah Dieng, sebuah daerah dataran tinggi yang secara administratif terbagi antara Kabupaten Banjarnegara dan Wonosobo di Jawa Tengah.

BACA JUGA:KEREN! Keindahan HeHa Ocean View, Spot Foto Pemandangan Laut yang Menakjubkan

Meskipun cukup terkenal,  nyatanya masih banyak yang tidak tahu apa saja aktivitas yang bisa dinikmati di tempat sejuk ini selain menikmati pemandangan golden sunrise yang punya pesona memukau.

Kali ini Magelang Ekspres akan mencoba membantu Anda merencanakan liburan singkat dijamin menyenangkan dan tak terlupakan di "Negeri di Atas Awan" ini.

1. Menjejahi Lembah Semurup

BACA JUGA:Inilah 4 Destinasi Wisata Air Sekitar Sawangan Kabupaten Magelang yang Bikin Kamu Malas Pulang


Lembah Semurup terletak di dataran tinggi Dieng, tepatnya di daerah Bukit Pangonan. Sayangnya, belum banyak wisatawan yang mengetahui tentang keberadaan tempat ini. -@uwi_chriz @sumba.escape-instagram

Lembah Semurup terletak di dataran tinggi Dieng, tepatnya di daerah Bukit Pangonan. Sayangnya, belum banyak wisatawan yang mengetahui tentang keberadaan tempat ini. 

Untuk mencapainya, Anda perlu berjalan sekitar 20 menit dari Museum Kailasa.

Lembah Semurup ini merupakan sebuah tempat indah yang terletak di atas Museum Kailasa. Area ini memiliki padang rumput yang luas dan menakjubkan untuk dikunjungi. 

Berfoto di tengah padang rumput jadi hal paling digemari para wisatawan yang berkunjung ke Lembah Semurup.

Selain itu, di Lembah Semurup juga terdapat sumber air yang melimpah, yang sering digunakan oleh anak-anak untuk bermain karena airnya sangat jernih dan menyegarkan.

Menariknya, Lembah Semurup ini dulunya adalah sebuah danau atau telaga yang hilang karena airnya mengalir secara semurup (dalam bahasa Jawa) menuju Telaga Merdada.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: