5 Rekomendasi Isi Liburan Akhir Pekan di Magelang, Nomor 4 Ada yang Sedang Viral Lho

5 Rekomendasi Isi Liburan Akhir Pekan di Magelang, Nomor 4 Ada yang Sedang Viral Lho

Ini dia lokasi wisata Magelang yang sedang viral, sangat cocok untuk mengisi liburan akhir pekan [email protected]

Terletak di lereng Gunung Sumbing, tepatnya di Dusun Dadapan, Desa Mangli, Kecamatan Kaliangkrik, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah, Silancur Highland merupakan wisata alam yang buka mulai pukul 05.00 hingga pukul 23.00.

Berbeda dengan kebanyakan wisata alam, tempat ini tetap buka pada sore hari karena pemandangan menjelang malam yang tak kalah epik.

BACA JUGA:Pesona Candi Selogriyo Magelang, Obyek Wisata Bersejarah yang Banyak Ditemukan Habitat Babi Hutan

3. Candi Selogriyo

Apakah Anda sudah mengunjungi Candi Selogriyo? Ternyata Candi Selogriyo yang terletak di Windusari, Kabupaten Magelang ini merupakan objek wisata bersejarah yang indah.

Terletak di perbukitan Giyanti, dikatakan bahwa kompleks Candi Selogriyo menjadi tempat berkembang biak babi hutan.

Candi Selogriyo adalah peninggalan purbakala yang terdapat di Kecamatan Windusari, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah.

Diperkirakan Candi Selogriyo dibangun pada masa Kerajaan Mataram Kuno pada abad ke-9 Masehi.

Candi Selogriyo memiliki keunikan sendiri, mulai dari sejarah, mitos, hingga daya tarik yang masih dipercaya hingga saat ini. Tempat wisata ini hanya memiliki satu candi.

BACA JUGA:Mitos Mata Air Candi Selogriyo yang Bisa Bikin Wajah Selalu Awet Muda

Namun, pada akhir pekan, Candi Selogriyo Magelang ramai dikunjungi oleh pengunjung. Bukan hanya wisatawan lokal, tetapi juga wisatawan asing yang datang dari berbagai negara.

Dengan memiliki nilai sejarah, budaya, dan juga wisata religi, Candi Selogriyo Magelang sangat cocok sebagai tujuan wisata di akhir pekan.

4. Bunga Sakura Payaman

Magelang memiliki destinasi wisata yang sangat menarik. Ada banyak tempat yang viral dan cocok untuk dijadikan spot foto instagramable.

Salah satunya adalah fenomena bunga Tabebuya yang tumbuh subur di sepanjang jalur Magelang. Kawasan ini seketika menjadi seperti negeri Sakura Jepang yang terkenal dengan pesona bunganya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: magelang ekspres