Jangan Sampai Salah! Ini 7 Perbedaan Ban Tubeless dan Ban Biasa

Jangan Sampai Salah! Ini 7 Perbedaan Ban Tubeless dan Ban Biasa

Ban tubeless -@voyage.scooter-screenshot instagram

Ban tubeless perlu diganti apabila sudah menipis, jika tertancap paku bisa ditambal sendiri secara cepat dengan lem khusus.

Berbeda dengan ban biasa, apabila tertancap paku maka langsung bocor dan harus dibawa ke tukang tambal ban. 

3. Komponen Ban

Perbedaan selanjutnya ban tubeless dan ban biasa yaitu komponen ban.

Ban tubeless hanya terdiri dari ban dan pelek saja, sedangkan ban biasa lebih banyak yaitu terdiri dari ban dalam, pelek, ban luar, lock ring, flap.

Meskipun ban tubeless hanya terdiri dari ban dan pelek tetapi ban tubeless tetap modern didukung dengan lapisan fluid sealant sebagai pengganti komponen ban dalam.

BACA JUGA:Setelah Terkena Hujan Apakah Motor Harus Dicuci? Simak Jawabannya Jika Ingin Cat dan Mesin Motormu Awet

4. Kenyamanan Ban

Dalam hal kenyamanan, ban biasa lebih unggul, karena dengan tekanan tinggi sekalipun ban biasa masih bisa membawa rasa nyaman saat berkendara.

Berkebalikan dengan ban biasa, ban tubeless apabila terlalu banyak tekanan angin akan menjadi tidak nyaman saat berkendara, apalagi saat jalanan licin karena hujan. 

5. Daya Tahan Ban

Ban tubeless memiliki daya tahan yang kuat sehingga cocok untuk berkendara di berbagai jenis jalanan.

Ban biasa karena memiliki ban dalam mampu untuk meredam berbagai jenis getaran, sehingga ke kenyamanan ban biasa lebih baik saat berkendara di aspal dengan kecepatan rendah, tetapi jika sudah melewati jalanan yang berbatu atau rusak parah ban biasa akan lebih berisiko rusak.

BACA JUGA:10 Shock Breaker Mobil Terbaik, Berikut Penjelasan dan Cara Memilihnya

6. Kebocoran Ban

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: