Destinasi Wisata Paling Populer di Kendal, Inilah Fakta Menarik Curug Sewu yang Patut Diketahui

Destinasi Wisata Paling Populer di Kendal, Inilah Fakta Menarik Curug Sewu yang Patut Diketahui

Destinasi Wisata Paling Populer di Kendal, Inilah Fakta Menarik Curug Sewu yang Patut Diketahui-curugsewu_waterfall-Tangkapan Layar Instagram

Ketika wisatawan menuruni tangga menuju Curug Sewu, pengunjung akan menemukan papan informasi tentang lokasi wisata religi, yaitu makam Kyai dan Nyai Sabrang.

Karena pengunjung tidak bisa berenang di sekitar aliran Curug Sewu, pihak pengelola telah menyiapkan sebuah kolam renang kecil yang pasti akan membuat anak-anak tetap bahagia.

4. Trekking seru hingga mitos yang tersedia

Agar dapat menikmati keindahan Curug Sewu secara langsung, wisatawan harus turun beberapa anak tangga terlebih dahulu.

Setelah itu, wisatawan akan diajak untuk menjelajahi Goa Linsang, Goa Baladewa, dan Goa Gentong.

Salah satu mitos Curug Sewu terletak di Goa Baladewa, di mana terdapat sebuah mata air yang konon dapat menyembuhkan berbagai penyakit.

BACA JUGA:Kejernihan Wisata Mata Air Ndas Gending Magelang yang Tetap Mengalir Meski Musim Kemarau yang Panjang

Banyak pengunjung yang mencobanya, namun kepercayaan pada mitos tersebut kembali lagi pada masing-masing individu karena belum ada bukti ilmiah yang menguji kebenarannya.

Tentunya perjalanan tersebut akan menambah pengalaman baru yang sangat mengasyikkan.

5. Surganya pecinta fotografi dan berbagai spot selfie

Curug sewu adalah surganya para pecinta fotografi yang ingin menangkap momen indah dan unik.

Keindahan alamnya yang luar biasa, dengan air yang mengalir membentuk pemandangan yang indah.

Sehingga menciptakan latar belakang yang sempurna untuk menghasilkan foto-foto yang menakjubkan.

BACA JUGA:Berwisata Ke Pawon Teh Tudung Magelang Sambil Menikmati Sajian Teh Khas Jawa yang Sederhana

Ada beberapa tempat selfie yang selalu menjadi favorit para pengunjung, seperti Munthuk Jambe. Tempat ini menawarkan panorama indah pegunungan sebagai latar belakang foto pengunjung.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: