Manfaat Lidah Buaya, Berikut 7 Manfaat untuk Kesehatan Wajah & Cara Menggunakannya

Manfaat Lidah Buaya, Berikut 7 Manfaat untuk Kesehatan Wajah & Cara Menggunakannya

Lidah Buaya-canva-

BACA JUGA:Bingung Area Lipatan Menghitam? Inilah Tips Agar Area Lipatan Jadi Lebih Cerah!

Cobalah mengoleskan gel lidah buaya pada area luka di wajah, dan setelah gel mengering, bilas wajah Anda.

2. Mengurangi peradangan

Lidah buaya memiliki sifat anti-inflamasi dan antibakteri yang membantu menyembuhkan masalah kulit yang disebabkan oleh peradangan seperti jerawat, eksim, psoriasis, dan iritasi akibat sinar matahari.

Tidak hanya itu, polifenol dan senyawa lain dalam lidah buaya juga dapat menghambat pertumbuhan bakteri penyebab jerawat.

BACA JUGA:Mau Punya Kulit Sehat? Yuk Intip 6 Manfaat Buah Delima untuk Kecantikan Kulit

3. Menghaluskan kulit wajah

Manfaat lain dari lidah buaya adalah membuat kulit wajah menjadi lebih halus.

Lidah buaya memiliki kemampuan untuk merangsang pembelahan sel keratinosit, sehingga membantu mengangkat sel kulit mati dan menggantinya dengan sel kulit baru yang lebih sehat.

4. Melembabkan kulit wajah

Menjaga kelembapan kulit sangat penting untuk kesehatan kulit yang optimal.

BACA JUGA:7 Buah dan Sayur Ini Bisa Bikin Kulit Glowing dan Sehat Loh, Wajib Kamu Cobain!

Lidah buaya mengandung polisakarida dan sterol yang dapat membantu menjaga kelembapan kulit wajah, sehingga risiko masalah kulit dapat diminimalkan.

5. Menangkal efek radikal bebas

Vitamin A, C, dan E yang ada dalam lidah buaya berfungsi sebagai antioksidan yang dapat mengurangi dampak radikal bebas pada kulit wajah akibat paparan sinar matahari, polusi, dan merokok

6. Memperlambat proses penuaan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: