Jangan Salfok! Bajingan Jadi Takjil Khas Temanggung yang Sangat Nikmat Untuk Berbuka Puasa
nikmatnya berbuka puasa ditemani sebungkus bajingan kuliner khas temanggung-@pasarpapringan-tangkap layar instagram
Bajingan adalah menu takjil favorit warga Temanggung.
BACA JUGA:3 Makanan Khas Temanggung yang Unik dan Patut Dicoba, Apa Saja?
Untuk mendapatkannya, kunjungi saja beberapa pasar ramadhan yang ada di Temanggung.
Pasti dengan mudah kamu akan menemukan kuliner legit dan gurih satu ini.
Harga Bajingan sang takjil di bulan puasa juga ramah dikantong, mulai dari Rp 7.000 saja.
Segera berkunjung ke Temanggung apabila penasaran dengan kuliner dengan nama unik satu ini (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: