Disparpora Kabupaten Magelang Pastikan Tidak Ada Event Pariwisata yang dibatalkan Meski Ada Efisiensi

KEBIJAKAN. Kepala Disparpora Kabupaten Magelang Mulyanto memastikan tidak ada event pariwisata yang dibatalkan meski ada efisiensi.-IST-MAGELANG EKSPRES
BACA JUGA:Kelangkaan Pupuk Hingga Sulitnya Pasarkan Tembakau, Anggota DPRD Magelang Dicecar Petani
"Sejauh ini masih aman, event terdekat lebaran dan waisak, sudah ada bookingan untuk VW," katanya.
Rangga menyebut, pemesanan terdekat berasal dari kelompok sekolah dan keluarga yang liburan di kawasan Borobudur.
"Kalau yang berdampak efisiensi mungkin di penginapan atau lokasi pertemuan, karena berkaitan dengan Meeting, Incentive, Convention, and Exhibition (MICE), kalau event dan yang lain masih jalan," tutupnya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: magelang ekspres