Nafa Urbach Ajak Masyarakat Purworejo Pahami Manfaat BPJS Ketenagakerjaan

Nafa Urbach Ajak Masyarakat Purworejo Pahami Manfaat BPJS Ketenagakerjaan

SOSIALISASI. Nafa Urbach memberikan Sosialisasi Program Perlindungan Jaminan Sosial BPJS Ketenagakerjaan di RM Satria Bogowonto, Selasa (18/3).-EKO SUTOPO-PURWOREJO EKSPRES

"Tantangan kita cukup besar, posisi sekarang masih di angka 32,2 persen, maka kita akan mengejar target yang 42 persen, artinya ada selisih 11 persen sesuai dengan RPJPN tahun 2025 ini untuk bisa tercapai 43 persen," tegasnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: purworejo ekspres