Joko Budiyono Diteriaki Calon Walikota Magelang Saat Ribuan Massa Senam Bersama

Joko Budiyono Diteriaki Calon Walikota Magelang Saat Ribuan Massa Senam Bersama

Antusiasme masyarakat mengikuti senam goyang energic yang diinisiasi Pandujoyo Pakem dan Srikandi Pakem, pendukung Joko Budiyono di Lapangan Kwarasan Kota Magelang-DOKUMEN-MAGELANG EKSPRES

Penyerahan diterima langsung oleh Ketua Tim Penjaringan Bakal Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota DPC PDI-P Kota Magelang, Heri Wibowo dan Windarti Agustina, Wakil ketua bidang pemenangan Pemilu DPC PDIP Kota Magelang.

Penyerahan berkas tersebut dilakukan Joko dengan didampingi ribuan relawan dan timses dengan menaiki angkot.

BACA JUGA:Melihat Keseruan Relawan Pandujoyo Pakem Kota Magelang Gelar Senam Massal Jaga Kesehatan Kolektif

Selain eks Sekda, Joko Budiyono juga merupakan mantan Plh Walikota Magelang. Usai purna tugas pada Maret 2023 lalu, Joko memilih bergabung dengan PDIP.

Ia mengungkapkan keinginannya maju menjadi peserta kontestasi politik, karena dia ingin Kota Magelang kembali baik lagi. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: magelang ekspres