Menelusuri Pesona 5 Destinasi di Kawasan Dieng, Ternyata Masih Belum Banyak yang Tahu!
5 destinasi di kawasan dieng tersembunyi yang masih banyak orang belum tahu-@anandabil-instagram
MAGELANG EKSPRES -- Dieng menjadi destinasi impian bagi kebanyakan travel hunter di Indonesia.
Kawasan wisata yang berada di ketinggian lebih dari 2000 mdpl ini menyimpan banyak sekali pesona menakjubkan.
Destinasi populer paling terkenal dan populer di Dieng seperti Lembah Semurun, Bukit Sikunir, Telaga Menjer, Museum Kailasa memang menjadi primadona bagi wisatawan.
Tapi jika kamu berfikir hanya itu destinasi menarik di Dieng, kamu salah besar. Masih ada banyak sekali destinasi tak kalah keren yang wajib dikunjungi saat wisata ke Dieng.
Berikut Magelang Ekspres berikan 5 destinasi di kawasan dieng tersembunyi yang masih banyak orang belum tahu.
5 destinasi di kawasan dieng tersembunyi yang masih banyak orang belum tahu-@hairus9-instagram
BACA JUGA: Berkunjung ke Pasar Kejajar Dieng, Pasar Tradisional View Ter-Epic di Tanah Jawa
Candi Gatot Kaca, merupakan sisa candi dari masa pemerintahan Ratu Sima yang masih berdiri kokoh hingga sekarang.
Menurut info tempat wisata Wonosobo, candi ini sudah berdiri sejak tahun 1814.
Meskipun sebagian candi mungkin sudah tidak utuh lagi, kamu masih bisa melihat kemegahannya yang memukau.
Bahkan, kamu bisa berfoto dengan duduk di atas candi ini. Tapi tentu saja, kamu harus ekstra hati-hati.
Candi yang terletak di kawasan Banjarnegara ini juga termasuk Cagar Budaya, lho. Dan yang lebih seru lagi, HTM-nya hanya Rp10.000 saja.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: