Perluas Jangkauan, BP Jamsostek Magelang Teken Kerja Sama dengan RS Purwa Husada Purworejo
![Perluas Jangkauan, BP Jamsostek Magelang Teken Kerja Sama dengan RS Purwa Husada Purworejo](https://magelangekspres.disway.id/upload/52f96c001a805e2a1c7e455990231cb4.jpeg)
Kepala BP Jamsostek Magelang, Budi Pramono memperlihatkan dokumen kerja sama bersama Direktur RSU Purwa Husada Purworejo, dr Moch Sudjoko-DOKUMEN-BP JAMSOSTEK MAGELANG
Dengan iuran bulanan yang terjangkau sebesar Rp 16.800, program BPJamsostek memberikan banyak manfaat kepada pesertanya.
BACA JUGA:Lewat Talkshow BPJamsostek Magelang Tegaskan Pentingnya Jaminan Sosial Bagi Pekerja
Manfaat ini meliputi biaya perawatan yang tidak terbatas dan adanya beasiswa untuk anak-anak peserta yang meninggal dunia akibat kecelakaan kerja. (*/adv)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: magelang ekspres