Brujul Adventure Park : Eksplorasi Hutan Pinus Destinasi Wisata Keluarga Kebumen dengan HTM Terjangkau!

Brujul Adventure Park : Eksplorasi Hutan Pinus Destinasi Wisata Keluarga Kebumen dengan HTM Terjangkau!

Ekplorasi Hutan Pinus Brujul Adventure--Sumber Instagram @kebumenkeren

KEBUMEN, MAGELANGEKSPRES -- Selain pantai, Kabupaten Kebumen juga memiliki destinasi wisata alam yang tak kalah menarik bernama Brujul Adventure Park.

Salah satu yang direkomendasikan adalah Brujul Adventure Park, destinasi wisata keluarga yang memiliki pesona alam menawan.

Objek wisata Brujul Adventure Park merupakan destinasi wisata alam andalan warga Kebumen, dimana kawasan ini sudah lama identik dengan pantai.

BACA JUGA:Tugu Lawet Sebagai Ikon Perjuangan Pengunduhan Sarang Burung Walet di Kebumen

Liburan menjadi momen bagi sebagian orang untuk memanfaatkan waktunya dengan berlibur ke tempat wisata menarik.

Jawa Tengah juga dikenal sebagai provinsi yang kaya akan destinasi wisata dan salah satunya adalah Kabupaten Kebumen.

Sebagai kawasan yang berbatasan langsung dengan pesisir selatan Pulau Jawa, tempat wisata pesisir akan menjadi potensi wisata andalan.

BACA JUGA:Eksplor Destinasi Wisata Alam Eksotis Kebumen di Jembangan Lengkap dengan Berbagai Wahana

Namun ternyata Kebumen juga mempunyai destinasi wisata alam selain pantai.

Salah satunya destinasi hutan wisata Brujul Adventure Park yang menawarkan keindahan alam yang menakjubkan.

Yang mampu menghilangkan kepenatan jiwa dan raga dengan mengagumi dan mensyukuri ciptaan-Nya.

BACA JUGA:Pitris Ocean View Pesona Baru dengan Bukit Kars di Kebumen Cocok untuk Menikmati Indahnya Biru Samudera

Jika kamu sedang merencanakan liburan ke Brujul Adventure Park Kebumen, yuk simak pembahasannya kali ini.

Sebagai salah satu destinasi wisata alam baru, Brujul Adventure Park memiliki harga tiket masuk yang sangat terjangkau.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: