Tips Mengatasi Risiko Sakit Maag Selama Bulan Puasa Ramadhan, Simak Beberapa Langkahnya Berikut Ini!

Tips Mengatasi Risiko Sakit Maag Selama Bulan Puasa Ramadhan, Simak Beberapa Langkahnya Berikut Ini!

Tips Mengatasi Sakit Maag Pada Bulan Puasa Ramadhan-freepik-freepik.com

Jangan terlalu banyak makan sekaligus saat berbuka puasa atau sahur. Bagi porsi makan menjadi beberapa kali dalam sehari untuk memudahkan pencernaan.

BACA JUGA:Kesalahan-kesalahan dalam Puasa Ramadhan yang Sering Dikerjakan Umat Islam

4. Perhatikan Jenis Makanan

Tips puasa agar tubuh tetap bugar adalah hindari makanan pedas, berlemak, dan berminyak selama bulan puasa.

Makanan ini dapat merangsang produksi asam lambung dan meningkatkan risiko terkena sakit maag. Pilih makanan yang mudah dicerna seperti bubur, sup, dan protein rendah lemak.

5. Jaga Waktu Makan

Jaga waktu makan dengan baik, terutama saat berbuka puasa dan sahur. Hindari makan terlalu cepat atau terlalu lambat.

Lambung membutuhkan waktu untuk mencerna makanan, jadi tips agar puasa lancar adalah makan dengan tenang dan nikmati setiap suapannya.

6. Perbanyak Konsumsi Air

Pastikan untuk tetap terhidrasi selama bulan puasa. Konsumsi air yang cukup dapat membantu menjaga keseimbangan cairan dalam tubuh dan mencegah dehidrasi.

Tipsnya adalah hindari minuman yang terlalu dingin, karena hal ini dapat memperlambat proses pencernaan.

BACA JUGA:Hikmah di Balik Puasa Ramadhan yang Perlu Diketahui Mulai Sekarang

7. Tidak Konsumsi Makanan atau Minuman Asam

Makanan atau minuman asam dapat merangsang produksi asam lambung dan menyebabkan iritasi pada lambung.

Agar menjalani ibadah puasa dengan baik, tipsnya adalah hindari makanan yang tinggi asam seperti jeruk dan tomat, serta minuman bersoda yang dapat meningkatkan risiko terkena sakit maag.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: