8 Fakta Pasar Beringharjo: Jantung Perbelanjaan Tradisional Tertua di Kota Yogyakarta
Bangunan Pasar Beringharjo Masa Kini-jogjaviral-tangkapan layar instagram
Berbagai toko di pasar ini menjual kain batik dengan kualitas dan desain yang beragam.
Batik yang dijual tidak hanya sebagai produk fashion tetapi juga sebagai warisan budaya yang dihargai oleh masyarakat lokal dan wisatawan.
BACA JUGA:4 Rekomendasi Objek Wisata Air di Klaten, Rasakan Kesegaran Airnya dan Dijamin Liburanmu Makin Seru
6. Wisata Kuliner di Sekitar Pasar
Salah Satu Kuliner yang di Jual di Pasar Beringharjo-jogjafood-tangkapan layar instagram
Selain produk kerajinan dan batik, Pasar Beringharjo juga menyuguhkan pengalaman kuliner yang menarik.
Warung-warung tradisional di sekitar pasar menjual makanan lokal yang lezat, seperti gudeg, bakmi, dan jajanan khas Yogyakarta lainnya.
Pengunjung dapat mencicipi kelezatan kuliner lokal setelah berkeliling pasar.
BACA JUGA:Berburu Kuliner Legendaris di Pasar Ngasem Magelang
7. Pengalaman Belanja yang Terjangkau
Pasar Beringharjo memberikan pengalaman belanja yang ramah di kantong.
Harga barang di pasar ini cenderung lebih terjangkau dibandingkan dengan pusat perbelanjaan modern.
Tawar-menawar harga menjadi bagian dari budaya berbelanja di pasar ini, sehingga pengunjung dapat merasa lebih dekat dengan pedagang.
BACA JUGA:Jalan-jalan di Pecinan Magelang Wajib Mampir Ke 5 Tempat Kuliner Ini!
8. Kearifan Lokal dan Tradisi Budaya
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: