Kenalkan Dunia Kerja ke Siswa, SMKN 2 Magelang Gelar Job Fair dan P5 dengan Tema ‘Kebekerjaan’

Kenalkan Dunia Kerja ke Siswa, SMKN 2 Magelang Gelar Job Fair dan P5 dengan Tema ‘Kebekerjaan’

Suasana Job Fair di SMKN 2 Magelang.-Foto: smkn 2 magelang-magelangekspres

Setelah diadakannya kegiatan Job Fair tersebut Ketua Panitia sekaligus Wakil Kepala Sekolah Bidang Humas SMKN 2 Magelang, Antuk Madiyanto SPd SKom berharap, di tahun kedepannya bisa mengadakan kegiatan yang sama, namun tidak setiap tahun, mungkin 2 atau 3 tahun sekali.

Diharapkan juga untuk siswa semoga bisa terbuka wawasannya sehingga dapat mengetahui, mempelajari mengambil hikmahnya seperti apa dunia kerja yang sesungguhnya, sehingga setelah lulus dapat mencari pekerjaan yang sesuai dengan kualifikasi,” ungkapnya.

SMK Bisa! SMK Hebat! SMKN 2 Magelang Unggul dan Juara!. (adv/homsa&aulia/tim jurnalistik skanida)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: magelang ekspres