Mitos Gunung Kembang Wonosobo, Jangan Berani Dirikan Tenda Jika Tidak Ingin Seperti Ini

Mitos Gunung Kembang Wonosobo, Jangan Berani Dirikan Tenda Jika Tidak Ingin Seperti Ini

Keindahan Sunrise dari Puncak Gunung Kembang-pemburu.sunrise.sunset-tangkapan layar instagram

BACA JUGA:Candi Umbul Magelang : Sejarah, Daya Tarik, Hingga Mitos Air Hangat Obat Segala Penyakit Yang Masih Dipercaya

Keindahan ini menjadi hadiah sejati bagi para pendaki yang telah melewati tantangan perjalanan untuk mencapai puncaknya.

Selain keindahan alamnya, Gunung Kembang juga memiliki beberapa mitos.

Salah satunya adalah mitos jika para pendaki nekat untuk mendirikan tenda di area hutan Gunung Kembang maka akan mengalami kesialan.

BACA JUGA:6 Mitos Gunung Merbabu yang Ditakuti Para Pendaki, Salah Satunya Tidak Boleh Pakai Baju Hijau

Konon katanya para pendaki yang nekat berkemah di area tersebut mengalami hal-hal di luar nalar yang mistis.

Meskipun dikelilingi oleh mitos, pendakian Gunung Kembang tetap menjadi kegiatan yang populer di kalangan pendaki lokal maupun internasional.

Adanya jalur pendakian yang telah disiapkan dengan baik membuat perjalanan menjadi lebih aman dan menyenangkan.

BACA JUGA:Mitos Bisa Pegang Tangan Buddha di Borobudur, Bisa Dapat Berkah?

Pendakian biasanya memakan waktu sekitar satu hingga dua hari, tergantung pada jalur yang dipilih.

Jika ingin mendaki Gunung Kembang, pengunjung akan dikenakan biaya registrasi sebesar Rp. 50.000 dan sudah termasuk jasa antar.

Membayar surat keterangan sehat Rp. 20.000 dan parkir kendaraan untuk motor Rp. 10.000, mobil Rp. 20.000. Gunung ini dibuka 24 jam.

Namun, untuk melakukan registrasi akan dilayani mulai pukul 08.00-21.00 setiap harinya.

BACA JUGA:Tertarik Jadi Pendaki? Ini 5 Tips yang Wajib Disiapkan Bagi Pendaki Pemula

Gunung Kembang juga memberikan beberapa fasilitas yang dapat dimanfaatkan oleh para pendaki seperti mushola, kamar mandi, WC, area parkir, warung logistik, pos pendakian, camping area, dan lainnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: